Halo pemain mlbb, senangnya anda masih berkunjung dan membaca blog sederhana saya ini. Di kesempatan kali ini, saya akan memberikan informasi tentang Cara Memainkan Mobile Legends Bang Bang di PC menggunakan Google Play Game Beta. Dan untuk itu pemain harus memeriksa apakah Anda memenuhi syarat untuk Google Play Game Beta di PC.
Dengan Google Play Game Beta di PC, Anda dapat bermain game seluler di komputer Windows. Jika bermain game di PC, Anda dapat menikmati grafis yang lebih baik serta menggunakan keyboard dan mouse. Baik memainkan game di komputer ataupun di perangkat seluler, Anda tetap dapat menyinkronkan progres dan mendapatkan Play Points.
Jika memenuhi syarat, Anda dapat mendownload Google Play Game Beta di PC. Pelajari cara menginstal Google Play Game Beta di PC.
PRASYARAT
* Persyaratan PC
Sebelum Anda dapat menggunakan Google Play Game di PC, kami akan memeriksa apakah komputer Anda memenuhi persyaratan berikut:
Beberapa game memiliki setelan dalam game, yang memungkinkan Anda menyesuaikan performa PC.
Jika PC Anda tidak memenuhi persyaratan minimum, beberapa game mungkin tidak berjalan dengan lancar.
Saat menjelajahi katalog game, Anda dapat memfilter game yang mungkin tidak berjalan dengan lancar di PC Anda.
Jika game tidak berjalan dengan lancar, peringatan performa akan ditampilkan di halaman detail game.
Tips:
* Selama penginstalan, Anda diminta untuk mengaktifkan Hypervisor.
* Pastikan SSD disiapkan sebagai drive utama.
Dan jika semua persyaratan diatas menurut kamu sudah ada di PC Kamu, langsung saja klik link berikut ini apabila kamu sudah login ke akun google kamu di PC untuk menginstall dan bermain MLBB di PC kamu.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar